Ulang Tahun, Kim Garam Eks LE SSERAFIM Ucapkan Ini ke Fans

- Kamis, 17 November 2022 | 08:32 WIB
Kim Garam berterima kasih pada fans yang mengingat ulang tahunnya.  (allkpop)
Kim Garam berterima kasih pada fans yang mengingat ulang tahunnya. (allkpop)
HARIANTERBIT.com - Kim Garam berterima kasih kepada penggemar atasprojek papan iklan ulang tahun di Gangnam. 
 
Pada tanggal 16 November 2022, penggemar Kim Garam meluncurkan papan iklan ulang tahun di Gangnam untuk merayakan ulang tahun mantan anggota LE SSERAFIM.
 
Dilansir dari situs allkpop, beberapa jam yang lalu, Kim Garam mengunggah sebuah foto di akun Instagram sahabatnya.  
 
 
Dalam unggahan story Instagram, dia mengambil gambar di depan iklan dan berterima kasih kepada penggemar, sambil menulis, "THX <3."
 
Seperti yang diketahui, pada 16 November 2022, Kim Garam merayakan ulang tahunnya yang ke-17.
 
Dan penggemar menaikan tagar #SelamatUlangTahun untuk GARAM!***

Editor: Yuli Terbit

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X