HARIANTERBIT.com – Bangsa Indonesia memperingati Hari Pahlawan yang jatuh setiap 20 November. Ini untuk mengenang jasa pahlawan yang telah mengorbankan jiwa dan raga untuk kemerdekaan Indonesia.
Untuk mengenang jasa para pahlawan, banyak diantara mereka yang namanya diabadikan sebagai nama jalan di Indonesia. Namun ternyata ada juga lho yang namanya dipakai di negara selain Indonesia.
Namun di masa kini tidak semua pahlawan harus berjuang layaknya perintis kemerdekaan. Mereka juga tidak mengenakan jubah maupun pelindung besi. Namun upaya mereka untuk Tanah Air juga menjadi inspirasi.
Baca Juga: 5 Negara Absen di Piala Dunia 2022, Nomor 5 Gagal 2 Kali Berturut-Turut
Berikut ini adalah 5 rekomendasi film perjuangan untuk memperingati hari Sumpah Pemuda.
- Susi Susanti: Love All (2019)
Film biopik yang bercerita tentang perjalanan hidup ratu bulu tangkis Indonesia, Susi Susanti yang berhasil menyabet medali emas pertama untuk Indonesia dalam Olimpiade Musim Panas 1992 di Barcelona.
Susi membuktikan bahwa untuk menjadi seorang pahlawan, prestasi tinggi bukanlah hal utama, melainkan seberapa besar pengorbanan yang dilakukan untuk tanah air tercinta.
Sosok Susi Susanti diperankan dengan sangat apik oleh Laura Basuki yang kemudian mengantarkannya menjadi Aktris Terbaik Festival Film Indonesia 2020.
Baca Juga: Tak Beri Keterangan Jujur, Ajudan: Takut Sama Pak Sambo karena Sudah ada yang Meninggal
2. Sang Pencerah (2010)
Artikel Terkait
Lima Tokoh Penerima Gelar Pahlawan Nasional 2022 dan Dasar Pertimbangannya
Sah, Lima Tokoh Ini Terima Gelar Pahlawan Nasional 2022
Ini Tema dan Link Download Logo Hari Pahlawan 2022, Berguna untuk Panitia Acara Peringatan