Legenda Sepak Bola Dunia Pele Meninggal Dunia

- Jumat, 30 Desember 2022 | 04:15 WIB
Legenda sepakbola Brasil Pele memegang tiga trofi Piala Dunia miliknya. (instagram @pele)
Legenda sepakbola Brasil Pele memegang tiga trofi Piala Dunia miliknya. (instagram @pele)

HARIANTERBIT.com - Legenda sepak bola asal Brasil, Pele meninggal dunia di usia 82 tahun.

AP melaporkan Pele menghembuskan nafas terakhir Jumat 30 Desember 2022 rini hari waktu setempat di Rumah Sakit Albert Einstein.

Diketahui, Pele sebelumnya beberapa kali mendapat perawatan di rumah sakit karena penyakit kanker usus besar.

Selain itu, Pele yang juga meraih tiga gelar Piala Dunia bersama Brasil ini mengalami infeksi paru ran gangguan ginjal dan jantung. ***

Editor: Yuli Terbit

Tags

Artikel Terkait

Terkini

UEFA Selidiki Dugaan Suap Wasit oleh Barcelona

Jumat, 24 Maret 2023 | 12:15 WIB
X