"Harga diri kita diinjak, ayo bangun semuanya. Kita tidak akan pernah rela bila kota untuk anak cucu kita diinjak-diinjak-injak oleh orang," kata Eri saat memimpin apel pasukan, Minggu (4/12/2022).
Baca Juga: Ini Identitas Polisi Meninggal Akibat Bom Polsek Astana Anyar
Eri mengajak seluruh komponen yang ada di Kota Pahlawan untuk bersatu. Dia juga menyinggung soal keberanian arek-arek Suroboyo saat pertempuran 10 November 1945. "Hari ini semua pemuda lintas suku, PP, Banser, Madura, polisi, TNI, waktunya kita tunjukkan bahwa Surabaya tidak bisa dipecah oleh siapapun dan dijaga hari ini dengan nyawa kita," seru Eri lantas disahuti 'Wani' oleh para pasukan. ***
Artikel Terkait
Polisi: Bom Polsek Astana Anyar akibat Bom Bunuh Diri
Dentuman Terdengar Lagi Pasca Bom Astana Anyar, Dipastikan Bukan Ledakan Susulan
Benny Ali Sempat 'Labrak' Ferdy Sambo di Mako Brimob