Baca Juga: Pendiri IWO Berharap Para Wartawan Online Bisa Ikuti Perkembangan Peradaban
Hapir 10 tahun, matra laut menunggu giliran kembali menjadi Panglima TNI. Akhirnya Yudo Margono meneruskan jejak karier Widodo AS dan Agus Suhartono. Kini Yudo tercatat pernah lima kali menduduki jabatan panglima. Dimulai menjadi Pangkolinlamil, Pangarmabar, kemudian berganti nama menjadi Pangkoarmada 1, Pangkogabwilhan 1, dan akhirnya menjadi KSAL selama 2,5 tahun. Desember 2022 akan dicatat menjadi puncak kariernya sebagai Panglima TNI. ***
Artikel Terkait
Kasal Pimpin Serbuan Amfibi di Dabosingkep
Panglima TNI Baru Harus Tingkatkan Kedisiplinan dan Profesionalisme Prajurit
Jokowi Tunjuk Laksamana Yudo Sebagai Panglima TNI, Legislator: Sosok Militer Berpengalaman