5 Teh Herbal yang Cocok untuk Musim Hujan Ini Bermanfaat Buat Kesehatanmu

- Minggu, 6 November 2022 | 17:49 WIB
Teh jahe, salah satu teh herbal yang cocok di musim hujan (Unsplash.com)
Teh jahe, salah satu teh herbal yang cocok di musim hujan (Unsplash.com)

Di luar negeri, tanaman ini cukup umum digunakan dalam teh. Teh herbal dari tanaman ruku-ruku memiliki manfaat untuk mengatasi sakit kepala, masuk angin, batuk, diabetes, kelainan kecemasan, stres dan depresi.

Tidak hanya itu, teh ini juga memiliki manfaat untuk pencernaan, kekebalan tubuh dan kesehatan kulit serta mengeluarkan racun dari tubuh sehingga cocok untuk diminum saat musim hujan.

  1. Teh Oolong

Teh oolong adalah the yang berasal dari daun teh oolong. Daun teh ini paling banyak ditemukan di Provinsi Fujian Taiwan.

Teh ini memiliki kandungan antioksidan yang bagus untuk sistem kekebalan tubuh kita di musim hujan.

Tidak hanya itu, teh oolong memiliki kadar kafein yang lebih tinggi dari teh kebanyakannya, sehingga berkhasiat untuk meningkatkan energi dan kewaspadaan kita.

Berikut tadi adalah berbagai teh herbal yang cocok untuk musim hujan. Salah satu cara untuk menjaga kesehatan selama musim hujan adalah dengan menjaga tubuh kita agar tetap hangat. Hal tersebut dapat kita lakukan dengan meminum berbagai the herbal di atas.***

Halaman:

Editor: Zahroni Terbit

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X