Mimpi Menurut Rasulullah, Pernah Mengalami?

- Minggu, 26 Juni 2022 | 20:54 WIB
Ilustrasi. Saat tidur, banyak orang mengalami [mimpi (pixabay)
Ilustrasi. Saat tidur, banyak orang mengalami [mimpi (pixabay)

HARIANTERBIT.com -  Setiap orang pasti pernah bermimpi saat tidur. Tetapi tahukah apa saja jenis mimpi yang diajarkan Rasulullah Muhamamd SAW? 

Topik ini dibahas serius tetapi santai dalam Taklim Setelah Subuh di Masjid Al Fath, Perumahan Bella Casa Resident, Depok pada Minggu pagi, 26 Juni 2022.

 Ustadz Fuad mengaku materi yang dia bawakan berdasarkan buku karya ulama ahli sufi dan penyair terkenal zaman dahulu, yaitu Umar Kayyam yang di hidup di Persia pada abad pertengahan (1048-1131).

Baca Juga: Profil Meerqeen si Firdaus di Serial Melur untuk Firdaus

Berdasarkan Hadits Riwayat Ahmad dengan nomor Hadits 9279, Nabi membagi mimpi dalam tiga kategori, yaitu mimpi yang baik, mimpi tentang kehidupan dan mimpi yang buruk.

mimpi yang baik biasanya dialami oleh para Nabi, orang-orang soleh dan ahli ibadah. Al-Qur’an menyebutkan tiga mimpi para Nabi.

Pertama, mimpi Nabi Ibrahim yang menyembelih anaknya, Ismail, yang kemudian bermulanya ibadah kurban dalam Islam.

Baca Juga: Sinopsis Film Ranah 3 Warna, Kisah Lulusan Pesantren yang Tayang 30 Juni Nanti

Kedua, mimpi Nabi Yusuf yang melihat matahari, bulan dan 11 bintang bersujud

Ketiga, mimpi Nabi Muhamamd yang memasuki Masjidil Haram dalam keadaan aman dan dihormati, lalu bersa’I dan tahalul. 

mimpi Rasul ini kemudian diabadikan dalam ibadah Haji yang dilakukan umat Islam jika mereka berziarah ke Mekkah pada musim haji.

Baca Juga: Deddy Corbuzier Sabrina Bulan Madu? Belum, Alasannya Bikin Kaget Luna Maya

mimpi orang-orang saleh disebut dengan karomah, sebagai tanda kedekatan dengan Tuhan. mimpi yang baik itu sebaiknya tidak disebarkan karena bersifat individu dan pribadi.

Semua orang pernah bermimpi. Ustadz Fuad menyebutkan, mimpi yang baik itu biasanya terjadi pada sepertiga malam.

Halaman:

Editor: Yuli Terbit

Tags

Terkini

Begini Cara Aman Berdonasi di Platform Digital

Senin, 27 Maret 2023 | 21:35 WIB
X